Sedih, Anak Kucing Ini Sisakan Makanan untuk Saudaranya yang Ternyata Sudah Mati


Kisah mengharukan dua ekor kucing viral di media sosial (medsos). Salah satu kucing tampak menyisakan makanan dan tidur disebelah saudaranya yang ternyata sudah mati.

Foto-foto kucing tersebut diunggah akun Instagram @smart.gram. Dalam unggahannya tampak kucing berwarna hitam dan putih tersebut saling menyayangi.

Dalam unggahannya, diceritakan jika seorang pengemudi ojek online (ojol) menemukan dua anak kucing di pinggir jalan. Salah satunya ternyata sudah mati.

"Namun si anak kucing yang lain mengira kalau saudaranya masih hidup. Ia pun menemani tidur dan menyisakan makanan," tulis akun @smart.gram.
Driver ojol itu kemudian mengubur anak kucing yang mati. Tampak anak kucing yang masih hidup sedih melihat saudaranya dikubur.



 Foto-foto tersebut viral di media sosial dan membuat netizen sedih. Mereka pun mengucapkan terima kasih kepada pengemudi ojol yang telah menguburkan kucing tersebut.

"Terima kasih mas ojek online.., semog ALLAH SWT melimpahkan rejeki yang berliampah utk mu," komentar akun @pradana_diki.

"Ya Allah.. kasiannn.. sedih lihat nya...," pungkas akun @yulia_dinie.

Berlangganan update artikel terbaru via email:

1 Response to "Sedih, Anak Kucing Ini Sisakan Makanan untuk Saudaranya yang Ternyata Sudah Mati"

  1. Izin ya admin..:)
    Hadir dan Menangkan hadiah nya tempat bermain poker 9 game dengan hanya 1 userid saja sudah bisa menikmati permainan kami di arenadomino(com)
    silahkan langsung daftarkan diri anda bersama kami dengan pelayanan 24jam dan proses cepat yang kami berikan untuk kenyamanan anda semua dalam bermain di tempat kami segera bergabung peluang menang menunggu anda...
    WA +855 96 4967353

    BalasHapus